bea cukai

Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) Komjen Pol Marthinus Hukom (tengah) bersama Asisten Pemerintahan Pemprov Sulteng Fakhrudin Yambas ( kedua kiri), Kapolda Sulteng Irjen Pol Agus Nugroho (kedua kanan), Danrem 132 Tadulako Brigjen TNI Deni Gunawan (kanan) dan Kabid Pemberantasan BNN IW Sugiri menunjukkan barang bukti narkoba jenis sabu-sabu dalam konferensi pers di Kantor Bea Cukai Pantoloan, Palu, Sulawlesi Tengah, Kamis (21/11/2024). (Foto: bmzIMAGES/Basri Marzuki)

BNN Ungkap Kasus Narkotika Jaringan Internasional di Palu

PALU, beritapalu | Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) Republik Indonesia (RI), Komjen PolĀ  Martinus Hukom memimpin konferensi pers terkait pengungkapan kasus tindak pidana narkotika jenis sabu seberat 19.826,43 gram yang melibatkan jaringan internasional Indonesia-Malaysia.

Sabu Seberat 29 Kilogram Dimusnahkan

Sabu Seberat 29 Kilogram Dimusnahkan

PALU, beritapalu | Polda Sulteng memusnahkan sedikitnya 29 kilogram sabu hasil pengungkapan Ditresnarkoba bekerja sama dengan Bea Cukai di Mapolda Sulteng, Senin (21/3/2022). Sabu yang ditangkap pada 25 Desember 2021…

Polda Sulteng-Bea Cukai Gagalkan Penyelundupan Sabu 29 Kilogram

Polda Sulteng-Bea Cukai Gagalkan Penyelundupan Sabu 29 Kilogram

PALU, beritapalu | Polda Sulteng dibantu Bea Cukai Pantoloan menggagalkan penyelundupan narkoba jenis sabu seberat 29 kilogram dari negeri jiran Malaysia. Kapolda Sulteng Irjen Pol Rudy Sufahriadi bersama Kepala Pangkalan…