Headline

Tangkapan layar sidang etik DKPP RI atas dugaan pelanggaran etik penyelenggara pemilu di Kantor Bawaslu Sulteng, Selasa (29/10/2024). (Foto: Tangkapan layar DKPP RI)

DKPP RI Sidangkan Dugaan Pelanggaran Etik Anggota KPU Sulteng

PALU, beritapalu | Anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sulteng, Christian Adiputra Oruwo menjalani pemeriksaan dugaan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) oleh Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) RI.

Sejumlah personel Polri melakukan patroli jalur klasik di Poso pada Operasi madago Raya. (Foto: Tangkapan Layar Satgas Ops Madago Raya)

Operasi Madago Raya di Poso Berlanjut ke Tahap IV

POSO, beritapalu | Operasi gabungan pemeliharaan keamanan bersandi Madago Raya yang berpusat di Kabupaten Poso dilanjutkan ke tahap keempat di 2024 ini. Sedikitnya 253 personel dari empat Satuan Tugas (Satgas) termasuk dari TNI diterjunkan pada tahap ini.

Sekretaris Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) Benny Jozua Mamot (tengah) didampingi anggota Kompolnas Poengky Indarti (kanan), dan Kapolda Sulteng Irjen Pol Agus Nugroho (kiri) memberikan keterangan kepada wartawan di Mapolresta Palu, Selasa (1/10/2024). (bmzIMAGES/Basri Marzuki)

Kompolnas Monitoring Kasus Kematian Tahanan di Polresta Palu

PALU, beritapalu | Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) dipimpin Sekretaris, Benny Jozua Mamoto melakukan supervisi dan monitoring ke Polresta Palu untuk melihat dan mendengarkan langsung perkembangan penanganan perkara yang mengakibatkan tahanan Polresta Palu, Bayu Adhitiyawan (BA) meninggal dunia.

Pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Palu, (dari kiri kanan): Hidayat-Andi Nur B Lamakarate, Muhammad J Wartabone-Rizal, Hadianto Rasyid-Imelda Liliana Muhidin menunjukkan nomor urutnya pada Rapat Pleno Terbuka Pengundian dan Penetapan Nomor Urut Paslon oleh KPU Kota Palu, Senin (23/9/2024) malam. (Foto: bmzIMAGES/Basri marzuki)

KPU Kota Palu Tetapkan Nomor Urut Paslon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Palu

PALU, beritapalu | Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota menyelesaikan tahapan pengundian dan penetapan nomor urut pasangan calon (Paslon) Wali Kota dan Wali Kota Palu untuk Pilkada 2024 elalui rapat pleno terbuka yang digelar di depan Kantor KPU Kota Palu, Senin (23/9/2024) malam.

Pasangan calon menunjukkan nomor urut masing-masing pada pengundian di Kantor KPU Sulteng Senin (23/9/2024). (Foto: Yamin/MediaAlkhairaat)

Nomor Urut Pilgub Sulteng : 1 BERAMAL, 2 BERANI, 3 Cudy-SAH

PALU, beritapalu | Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Sulawesi Tengah dalam Rapat Pleno Terbuka Pengundian Nomor Urut Pasangan Calon Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Sulawesi Tengah 2024 menetapkan susunan nomor urut Paslon di Kantor KPU Sulteng, Senin (23/9/2024).

Wali Kota Palu, Hadianto Rasyid (kanan) bersama sejumlah perwakilan warga Kelurahan Tipo bertemu dengan Gubernur Sulteng Rusdy Mastura di Rujab Gubernur, Minggu (22/9/2024). (Foto: Prokopimda Palu/Jufri)

Gubernur akan Bekukan Sementara IUP di Kelurahan Tipo

PALU, beritapalu | Gubernur Sulawesi Tengah, Rusdy Mastura berjanji akan membekukan sementara Izin Usaha Pertambangan (IUP) yang telah diterbitkan di wilayah kelola Kelurahan Tipo, Kecamatan Ulujadi, Kota Palu.