Sekolah Sukma Bangsa Sigi Ekskul Pembelajaran Jurnalistik
SIGI, beritapalu | Sekolah Sukma Bangsa Sigi yang terletak di Desa Maku, Kecamatan Dolo, Kabupaten Sigi, Sulawesi Tengah, terus berbenah dalam peningkatan kapasitas peserta didiknya, tidak hanya terhadap fasilitas penunjang pendidikan, tetapi juga terhadap pelajaran formal dan ekstra kurikuler (ekskul).