Tag: kapolresta palu

Kapolresta Palu Berharap Polisi dapat Bersinergi dengan Media
Palu

Kapolresta Palu Berharap Polisi dapat Bersinergi dengan Media

PALU, beritapalu | Kapolresta Palu Kombes Pol Barliansyah berharap agar antara polisi dan media dapat bersinergi dalam pelaksanaan tugas-tugas di lapangan.Harapan itu dikemukakan Kapolresta saat bersilaturahmi dengan sejumlah wartawan dari berbagai media yang tergabung dalam Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Palu, lkatan Jurnalis Televisi lndonesia (lJTi) Sulteng, Pewarta Foto lndonesia (PFI) Palu, Asosiasi Media Siber lndonesia ( AMSI) Sulteng di Sekretariat Bersama (Sekber) Rumah Jurnalis Jalan Ahmad Yani Lorong III, Palu, Rabu (11/5/2022).“Kami mengucapkan terimakasih atas supportnya dan kerjasamanya. Tentunya Polresta dengan rekan-rekan media tidak dapat dipisahkan dalam hal memberikan informasi, dan memberikan edukasi kepada masyarakat,” ujar  Kombes Pol BarliansyahKap...
Kombes Pol Barliansyah Resmi Pimpin Polresta Palu
Palu

Kombes Pol Barliansyah Resmi Pimpin Polresta Palu

PALU, beritapalu | Terhitung mulai hari ini (Selasa, 19/4/2022), Kombes Pol Barliansyah resmi menjabat sebagai Kapolresta Palu setelah dilantik oleh Kapolda Sulteng Irjen Pol Rudy Sufahriadi di Aula Rupatama Polda Sulteng, Selasa (19/4/2022).Kombes Pol Barliansyah yang sebelumnya menjabat sebagai Dirsamapta di Polda Sulteng menggantikan pejabat lama AKBP Bayu Indra Wiguno yang selanjutnya menduduki jabatan baru sebagai Kabagdalpers Biro SDM Polda Sulteng.Penggantian pejabat itu adalah salah satu konsekuensi dari perubahan tipe dari Polres menjadi Polresta Palu yang mengharuskan pucuk pimpinannya harus berpangkat perwira menengah.Kapolda sulteng Irjen Pol Rudi Sufahriadi pada upacara serah terima jabatan itu menyampaikan selamat kepada pejabat baru dan berterima kasih serta ...
Dari Polres ke Polresta Palu, Kini Dipimpin Kombes Pol Barliansyah
Palu

Dari Polres ke Polresta Palu, Kini Dipimpin Kombes Pol Barliansyah

PALU, beritapalu | Perubahan tipologi dari Polres Palu menjadi Polresta Palu berdampak pada pejabat pemegang tongkat komandonya yang harus berpangkat Komisaris Besar (Kombes) Polisi. Itu pula yang membuat Kombes Pol Barliansyah ditunjuk oleh Kapolri memgang jabatan Kapolresta Palu menggantikan AKBP Bayu Indra Wiguno.“Kapolri telah mengeluarkan Surat Telegram yang ditandatangani Asisten Sumber Daya Manusia (ASSDM) Polri nomor : ST/748/IV/KEP/2022 tanggal 13 April 2022 tentang pemberhentian dari dan pengangkatan dalam jabatan di lingkungan Polri termasuk pejabat Kapolresta Palu,” ungkap Kabid Humas Polda Sulteng Kombes Pol Didik Supranoto, Kamis (14/4/2022).Kombes Polisi Barliansyah sebelumnya adalah Dirsamapta di Polda Sulteng, sedangkan AKBP Bayu Indra Wiguno selanjutnya mendud...