aliansi jurnalis independen

Ketua AJI Palu, Agung Sumandjaya Ikiri) bersama Koordinator Divisi Advokasi, Nurdiansyah (tengah) pada konferensi pers refleksi kasus jurnalis di Sekretariat Bersama Jurnalis di Palu, Selasa (31/1/2/2024). (Foto: Ikram)

AJI Palu Catat Enam Pelanggaran Kebebasan Pers Selama 2024

PALU, beritapalu | Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Palu mencatat, terdapat sedikitnya enam peristiwa pelanggaran kebebasan pers, kekerasan verbal atau intimidasi terhadap jurnalis yang bekerja di Sulawesi Tengah. Boleh jadi katanya, ada kekerasan kepada jurnalis yang tidak dilaporkan, atau lepas dari pantauan AJI Palu.

Peringatan 30 tahun Aliansi Jurnalis Independen (AJI) di jakarta, Jumat (9/8/2024). (Foto: HO-AJI Indonesia)

AJI Tetap Melawan di Tengah Disrupsi Media dan Otoritarianisme

JAKARTA, beritapalu | Aliansi Jurnalis Independen (AJI) memperingati ulang tahun ke-30 dengan mengangkat tema Membangun Resiliensi di Tengah Disrupsi Media dan Menguatnya Otoritarianisme di Gedung Usmar Ismail, Jakarta, Jumat (9/8/2024).

Foto bersama usai pelatihan Perlindungan Data probadi dan Keamanan Digital bagi Jurnalis di Sekretariat LPS HAM Sulteng di Palu, Minggu (23/6/2024). (Foto: ist)

AJI-GNI Latih Jurnalis Melindungi Data Pribadi dan Keamanan Digital

PALU, beritapalu | Aliansi Jurnalis Independen (AJI) bekerjasama dengan Google News Initiative (GNI) melaksanakan pelatihan Perlindungan Data Pribadi dan Keamanan Digital bagi Jurnalis di Sekretariat LPS-HAM Sulteng di Palu selama dua hari, Sabtu dan Minggu (22-23/6/2024).