Religi

Gubernur Sulteng, Rusdy Mastura (tengah) bersama Danrem 132 tadulako, Brigjen TNI Dody Triwinarto (kiri) berjalan ke lokasi pemancangan permulaan pondasi pembangunan kembali Masjid Raya Darussalam di Palu, Jumat (9/2/2024). (Foto: HO/Humas Pemprov Sulteng)

Masjid Raya Darussalam Mulai Dibangun Kembali

PALU, beritapalu | Masjid Raya Darussalam yang dirobohkan setelah mengalami kerusakan akibat bencana 2018 silam akan dibangun Kembali. Pembangunan kembai itu ditandai dengan Groundbreaking (pemancangan pondasi), Jumat (9/2/2024).

galungan

Umat Hindu di Palu Gelar Persembahyangan Hari Galungan

PALU, beritapalu | Umat Hindu yang berdiam di Kota Palu dan sekitarnya melaksanakan ritual persembahyangan untuk merayakan Hari Galungan di Pura Agung Wana Kertha Jagatnatha, Rabu (2/8/2023). Persembahyangan itu dilakukan dilakukan dalam dua sesi, yakni pada pagi dan sore hari.

Idul adha muhammadiyah

Warga Muhammadiyah Palu Serentak Gelar Shalat Idul Adha

PALU, beritapalu | Warga Muhammadiyah Palu dan sekitarnya serentak menggelar shalat Idul Adha 1444H di sejumlah tempat, Rabu (28/6/2023). Salah satu lokasi shalat itu adalah di lapangan sepakbola Nunu, Kecamatan Ulujadi, Palu.

Bangun Sinergitas, PT Vale Semarakkan Haul Guru Tua

Bangun Sinergitas, PT Vale Semarakkan Haul Guru Tua

PALU, beritapalu | Sebagai bentuk komitmen untuk terlibat dalam inisiatif memberikan dampak positif bagi masyarakat, PT Vale hadir menyemarakkan kegiatan tahunan Haul Guru Tua yang dipusatkan di Palu, Sulawesi Tengah.

Shalat Idul Fitri Digelar di Halaman Masjid Ta’miru Maros

Shalat Idul Fitri Digelar di Halaman Masjid Ta’miru Maros

MAROS, beritapalu | Warga Muhammadiyah yang berdiam di Kota Maros, Sulawesi Selatan membanjiri pelaksanaan shalat idul Fitri yang digelar di beberapa tempat, salah satunya di Halaman Masjid Ta’miru yang terletak di Jalan Makmur Dg Sitakka, Maros, Jumat (21/4/2023).

Mushallah Pandapa Al-Hidayah Besusu Difungsikan Kembali

Mushallah Pandapa Al-Hidayah Besusu Difungsikan Kembali

SEBELUM berdiri di simpang empat Jalan Jalan H. Hayun-Ki Maja dan Wahidin-Suharso, Masjid yang dulunya bernama Al-Hidayah itu berada di pinggir sungai, tak jauh dari Jembatan III. Banjir yang kerap melanda mengharuskannya dipindah ke tempat sekarang.