Palu

Waki Wali Kota Palu, dr Reny A Lamadjido pada pembukaan Palu Phatology Day 2024, di Palu, Sabtu (30/11/2024). (Foto: Prokopim Setda Kota Palu/Jufri)

Wakil Wali Kota Palu Buka Palu Pathology Day 2024

PALU, beritapalu | Wakil Wali Kota Palu, dr. Reny A. Lamadjido yang juga Ketua Umum Perhimpunan Dokter Spesialis Patologi Klinik dan Kedokteran Laboratorium Indonesia (PDS PatKLin) Cabang Palu  membuka acara Palu Pathology Day 2024, Sabtu (30/11/2024). 

Penyerahan penghargaan dan bantuan asistensi rehabilitasi sosial di Palu, Jumat (29/11/2024). (Foto: ist)

Pemkot Palu Raih Penghargaan Sekaligus Bantuan dari Kemensos

PALU, beritapalu | Kota Palu meraih penghargaan sekaligus bantuan dari Kementerian Sosial berupa Asistensi Rehabilitasi Sosial untuk Sentra Nipotowe senilai Rp61,75 juta. Penghargaan dan bantuan itu disampaikan pada pembukaan Jambore SDM Program Keluarga Harapan (PKH) ke-3 se-Sulawesi Tengah, di Palu, Jumat (29/11/2024).

Sejumlah warga binaan menunjukkan bantuan berbagai kebutuhan dasar di Lapsa Kelas IIA Palu, Sabtu (30/11/2024). (Foto: Humas Lapas Palu)

Lapas Palu Bagikan Susu dan Kebutuhan Dasar Bagi WBP Rentan

PALU, beritapalu | Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Palu membagikan sejumlah kebutuhan dasar berupa susu, sarung, selimut, dan sandal kepada warga binaan pemasyarakatan (WBP) khusus yang tergolong dalam kelompok rentan baik lanjut usia dan yang memiliki kondisi kesehatan tertentu. Sabtu (30/11/2024).

Wakapolda Sulteng, Brgijen Pol Helmi Kwarta Kusuma Putra Rauf dengan usai upacara kenaikan pangkat dari Kombes menjadi Brigjen Pol di Jakarta, Jumat (29/11/2024). (Foto: ist)

Wakapolda Sulteng Kini Berpangkat Brigadir Jenderal Polisi

PALU, beritapalu | Wakapolda Sulteng yang sebelumnya berpangkat Komisaris Besar (Kombes) Pol, kini naik satu tingkat menjadi Birgadir Jenderal (Brigjen) Pol setelah Kapolri melalui Surat Telegramnya bernomor STR/3473/XI/KEP./2024 menaikkan pangkatnya.

Kapolresta Palu, Kombes Pol barliansyah (tengah) memberikan keterangan kepada sejumlah wartawan di mapolresta Palu. (FOoto: Humas Polresta Palu)

Kapolresta Palu Imbau Tidak Ada Konvoi Sebelum Putusan KPU

PALU, beritapalu | Kepala Kepolisian Resor Kota Palu, Kombes Pol. Barliansyah mengimbau masyarakat, khususnya para simpatisan pasangan calon Gubernur-Wakil Gubernur serta Wali Kota-Wakil Wali Kota agar tidak melakukan konvoi atau kegiatan di jalan hingga keputusan resmi dari Komisi Pemilihan Umum (KPU) diumumkan.

Wali Kota Palu, Hadianto Rasyid (tengah) menyaksikan perahu bantuan di Pantai Tumbelaka, Kamis (28/11/2024). (Foto: Prokopim Setda Kota Palu/Jufri)

Perahu Lengkap dengan Mesin Diserahkan ke 49 Nelayan Teluk Palu

PALU, beritapalu | Wali Kota Palu, Hadianto Rasyid didampingi Kepala Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Kota Palu, Asharrini Mastura secara simbolis menyerahkan bantuan perahu fiber lenghkap dengan mesin di Pantai Tumbelaka, Tipo, Kota Palu, Kamis (28/11/2024).

Asisten Administrasi Umum Setda Kota Palu, Imran Lataha (tengah) bersama Kepala BKPSDMD Kota Palu, Abidin pada prodgram Bilang si TVRi Sulteng, Rabu (27/11/2024). (Foto: Prokopim Seftda Kota Palu/Iwan)

HUT Ke-53 Korpri, Kota Palu Bergerak Lebih Maju

PALU, beritapalu | Pengurus Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri) Kota Palu tampil sebagai narasumber dalam program Bilang (Bicara Langsung) yang disiarkan TVRI Sulteng, Rabu (27/11/2024).