wira usahabaru

Juru kampanye dari Koalisi BerAmal (Ahmad Ali-Abdul Karim Aljufri) saat kampanye terbatas di Desa Kayu Lompa, Kecamatan Basidondo, Kabupaten Toli-Toli pada Senin, 21 Oktober 2024. (Foto: Tim Media Partai Koalisi BERAMAL)

Bantuan Modal UMKM AA-AKA Akan Buka Banyak Lapangan Wirausaha Baru

TOLI-TOLI, beritapalu | Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Sulawesi Tengah, Ahmad Ali dan Abdul Karim Aljufri (AA-AKA) akan mendorong peningkatankesejahteraan masyarakat dengan program bantuan modal bagi Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) yang akan membuka banyak lapangan wirausaha baru.