Diduga Edarkan Sabu, Seorang Pelajar di Tatanga Ditangkap Polisi
PALU, beritapalu | Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polres Palu menangkap seorang pelajar yang diduga menyalahgunakan narkotika jenis Sabu di Jalan Lekatu, Tatanga, Kota Palu, Kamis (24/3/2022). Pelajar berinisial MFB (19…