BI Sulteng Gelar Mini Boot Camp Cinta Bangga dan Paham Rupiah
PALU, beritapalu | Bank Indonesia (BI) Kantor Perwakilan Sulawesi Tengah menggelar Mini Boot Camp Cinta Bangga dan Paham (CBP) Rupiah untuk meningkatkan pemahaman mengenai peran dan tugas BI serta kepedulian dalam pemanfaatan dan penggunaan uang Rupiah.