Kota Palu Pertahankan Juara Umum di MTQ XXX Sulteng
PALU, beritapalu | Kota Palu berhasil mempertahankan predikat Juara Umum setelah meraih kembali predikat yang sama pada MTQ XXX Tingkat Provinsi Sulawesi Tengah yang berlangsung sejak 20 Juli dan berakhir semalam (Jumat (26/7/2024) di Lapangan Untad Palu.