Lanal Palu Tanam Mangrove pada Serbuan Teritorial TNI
PALU, beritapalu | Komandan Pangkalan TNI AL Palu, Kolonel Laut (P) Marthinus memimpin Serbuan Teritorial TNI Pembinaan Potensi Maritim dengan menanam mangrove dan pembersihan pantai di Kawasan Ekowisata Mangrove, Baiya, Kecamatan Tawaeli, Kota Palu, Senin (23/9/2024).