hari pemuda internasional

Kepala Perwakilan PBB di Indonesia, Gita Sabharwal menyampaikan sambutannya pada peringatan Hari Pemuda Internasional di Youths on Digital Initiatives UNA Indonesia di Kantor PBB Indonesia, Jakarta, Sabtu (10/8/2024). (Foto: HO- UNIC/M. Aldi Rahman)

Dorong Pemanfaatan Teknologi Digital bagi Anak Muda Terpencil

JAKARTA, beritapalu | PBB dan Asosiasi Perserikatan Bangsa-Bangsa Indonesia (UNAI) merayakan Hari Internasional Pemuda dengan tema ‘Memberdayakan Kaum Muda di Indonesia: Digitalisasi Menuju Masa Depan Berkelanjutan,’ di Jakarta, Sabtu (10/8/2024).