diskusi panel

Diskusi panel Forum Jurnalis Sulteng bertema lingkungan yang dihadiri Cagub Ahmad Ali di Palu, Selasa (19/11/2024). (Foto: Forum Jurnalis Sulteng)

Cagub Sulteng Didesak Berkomitmen pada Masalah Lingkungan

PALU, beritapalu | Forum Jurnalis Sulawesi Tengah menggelar diskusi panel Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Sulawesi Tengah bertema ‘Strategi Mengatasi Pembenahan Tata Kelola Lingkungan, Krisis Iklim, Energi, dan Ruang Masyarakat Adat’ di Palu, Selasa (19/11/2024).

Calon Gubernrur Sulteng nomor urut 1, Ahmad Ali (kanan) meneken pakta integritas berisi komitmen membenahi tata kelola lingkungan, penanganan krisis iklim-energi, serta perlindungan ruang masyarakat adat pada diskusi panel oleh koalisi organisasi jurnalis Sulteng di Palu, Selasa (19/11/2024). (Foto: bmzIMAGES/bmz)

Komitmen pada Lingkungan, Ahmad Ali Teken Pakta Integritas

PALU, beritapalu | Calon Gubernur Sulawesi Tengah nomor urut 1, Ahmad Ali menunjukkan komitmennya terhadap pembenahan tata kelola lingkungan, penanganan krisis iklim-energi, serta perlindungan ruang masyarakat adat dengan menandatangani pakta integritas di hadapan jurnalis dan sejumlah stakeholder di Palu, Selasa (19/11/2024).