Komitmen pada Bisnis Berkelanjutan, PT Vale Diganjar Penghargaan
SOROAKO, beritapalu | PT Vale Indonesia Tbk (PT Vale) kembali dianugerahi penghargaan Sustainable Business Awards (SBA) pada katagori Highly Commended atas komitmennya dalam program bisnis berkelanjutan. Pengumuman penghargaan yang dihelat…