Asia Sustainability Reporting Awards

PLTA Balambano di Sorowako yang dibangun dan dikelola PT Vale Indonesia. (Foto: PT Vale Indonesia)

PT Vale Indonesia Raih Asia Sustainability Reporting Awards ke-10

SINGAPURA, beritapalu | PT Vale Indonesia Kembali menegaskan komitmennya terhadap transparansi dan akuntabilitas dengan meraih Bronze Award dalam kategori Asia’s Best Sustainability Report (CEO Letter) pada ajang bergengsi 10th Asia Sustainability Reporting Awards (ASRA).