amsi sulteng

Guru Besar Hukum Tata Negara Untad, Prof Aminuddin Kasim menyampaikan amterinya pad aPelatihan Jurnalistik Investigasi dan Liputan Korupsi oleh AMSI Sulteng di Palu, Senin (17/2/2025). (Foto: AMSI Sulteng)

Prof Aminuddin Kasim: Media Jangan Terjebak Kepentingan Lain

PALU, beritapalu | Guru Besar Hukum Tata Negara Universitas Tadulako (Untad) Palu, Prof Aminuddin Kasim mengingatkan jajaran media untuk tidak terjebak kepentingan lain saat mengungkap kasus korupsi. Menurutnya, media rawan ditunggangi oleh pihak-pihak yang punya kepentingan.

Yardin Hasan menyampaikan materinya pada pelatihan jurnalistik investigasi dan liputan korupsi oleh AMSI Sulteng, Senin (17/2/2025). (Foto: AMSI Sulteng)

Yardin Hasan : Investigasi harus Didasarkan pada Riset Mendalam

PALU, beritapalu | Media massa memiliki peran krusial sebagai pengawas terhadap pemerintah dan sektor swasta, memastikan transparansi dan akuntabilitas dalam berbagai aspek kehidupan publik. Namun, kekuatan media dalam membentuk opini publik dapat disalahgunakan oleh pihak-pihak tertentu untuk mencapai agenda pribadi mereka.
Jurnalis senior Sulawesi Tengah, Yardin Hasan, menekankan pentingnya integritas dalam praktik jurnalistik.

pelecehan seksual

Darurat, Pelecehean Seksual Terus Terjadi di Sulteng

PALU, beritapalu | Tindak kekerasan dan pelecehan seksual terus terjadi di wilayah Sulawesi Tengah. Belum lagi sejumlah kasus selesai diproses, kini muncul lagi kasus baru yang melibatkan seorang jurnalis perempuan sebagai korban.

Digelar Hybrid, Festival Media Digital Dibuka Kominfo

Digelar Hybrid, Festival Media Digital Dibuka Kominfo

PALU, beritapalu | Menteri Komunikasi dan Informasi (Kominfo) Johnny G Plate melalui Koordinator Literasi Digital, Risky Amalia membuka Festival Media Digital secara daring di Jodjokodi Convention Center (JCC) Palu, Jumat…