Indeks

Guru Besar Hukum Tata Negara Untad, Prof Aminuddin Kasim menyampaikan amterinya pad aPelatihan Jurnalistik Investigasi dan Liputan Korupsi oleh AMSI Sulteng di Palu, Senin (17/2/2025). (Foto: AMSI Sulteng)

Prof Aminuddin Kasim: Media Jangan Terjebak Kepentingan Lain

PALU, beritapalu | Guru Besar Hukum Tata Negara Universitas Tadulako (Untad) Palu, Prof Aminuddin Kasim mengingatkan jajaran media untuk tidak terjebak kepentingan lain saat mengungkap kasus korupsi. Menurutnya, media rawan ditunggangi oleh pihak-pihak yang punya kepentingan.

Yardin Hasan menyampaikan materinya pada pelatihan jurnalistik investigasi dan liputan korupsi oleh AMSI Sulteng, Senin (17/2/2025). (Foto: AMSI Sulteng)

Yardin Hasan : Investigasi harus Didasarkan pada Riset Mendalam

PALU, beritapalu | Media massa memiliki peran krusial sebagai pengawas terhadap pemerintah dan sektor swasta, memastikan transparansi dan akuntabilitas dalam berbagai aspek kehidupan publik. Namun, kekuatan media dalam membentuk opini publik dapat disalahgunakan oleh pihak-pihak tertentu untuk mencapai agenda pribadi mereka.
Jurnalis senior Sulawesi Tengah, Yardin Hasan, menekankan pentingnya integritas dalam praktik jurnalistik.

Kacang-kacangan merupakan sumber protein dan mineral yang terjangkau bagi sebagian besar penduduk pedesaan di dunia. (Foto: FAO)

FAO Ajak Masyarakat Konsumsi Kacang-kacangan Lokal

JAKARTA, beritapalu | Sumber nutrisi, termasuk protein yang murah dan mudah diakses adalah kunci untuk menghadapi tantangan ketahanan pangan dan malnutrisi di dunia. Di Indonesia, kekhawatiran akan kekurangan dan kelebihan gizi khususnya stunting dan obesitas semakin meningkat. Selain daging dan susu, ternyata kacang-kacangan juga dapat menjadi sumber protein yang lebih terjangkau bagi masyarakat.

Kabid Humas Polda Sulteng, Kombes Pol Djoko Wienartono. (Foto: HO/Humas Polda Sulteng)

187 Personel Polda Sulteng Dimutasi, 3 di Antaranya Wakapolres

PALU, beritapalu | Kapolda Sulawesi Tengah (Sulteng) Irjen Pol Agus Nugroho memutasi jabatan 187 personelnya yang terdiri dari Perwira Menengah (Pamen), Perwira Pertama (Pama), dan Bintara, di antaranya terdapat 3 pejabat Wakapolres.

Longsor yang terjadi di kawasan tambang galain C di Loli, Donggala, Rabu (13/2/2025). (Foto: Tangkapan layar/facebook-Ines Achmad)

Longsor di Loli, Aristan: Ini Momentum untu Evaluasi Menyeluruh

PALU, beritapalu | Wakil Ketua DPRD Sulteng, Aristan menyatakan, longsor yang terjadi di Kawasan pertambangan galian C di Kelurahan Loli pada Rabu (13/2/2025) menjadi momentum yang tepat untuk melakukan evaluasi menyeluruh terhadap perizinan dan operasionalnya.