Hukum-Kriminal

Ketua Tim Hukum dan Advokasi BerAmal, Salmin Hedar (tengah). (Foto: Tim Media Koalisi BerAmal)

Tim Hukum BerAmal Nilai Bupati Sigi Lampaui Kewenangan

PALU, beritapalu | Tim Hukum dan Advokasi calon Gubernur – Wakil Gubernur Sulawesi Tengah nomor urut 1, Ahmad HM Ali – Abdul Karim Aljufri (BerAmal) menanggapi Surat Edaran Nomor 100.3.4/108.5201/SETDA tertanggal 25 November 2024, yang dikeluarkan oleh Bupati Sigi, Mohamad Irwan tentang kewajiban membawa identitas diri pada saat Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024.

Aksi Radar Berisik di depan kantor Bawaslu Sulteng, Senin (25/11/2024). (Foto: ist)

Bawaslu Sulteng Didesak Berani Tindak Praktik Politik Uang

PALU, beritapalu | Sejumlah warga yang tergabung dalam orang muda berisik (RADA BERISIK) melakukan aksi demonstrasi di depan kantor Bawaslu Sulawesi Tengah, Senin (25/11/24). Aksi ini mendesak Bawaslu Sulteng untuk tidak hanya beridiam diri atas dugaan kecurangan pada Pilkada Sulteng.

Tersangka RGA beserta barang bukti sabu 1 kg yang disita aparat, Selasa (19/11/2024). (Foto: Humas Polda Sulteng

Satu Kilogram Sabu Digagalkan Peredaranya di Kotaraya

PALU, beritapalu | Ditresnarkoba Polda Sulteng menggalkan peredaran satu kilogram sabu di Jalan I Gusti Ngurah Rai, Kelurahan Tatura Selatan, Kecamatan Palu Selatan, Kota Palu, Selasa (19/11/2024).

ojk sulteng

Satgas PASTI Luncurkan Pusat Penanganan Penipuan Transaksi Keuangan

JAKARTA, beritapalu | Otoritas Jasa Keuangan (OJK) bersama anggota Satuan Tugas Pemberantasan Aktivitas Keuangan Ilegal (Satgas PASTI) lainnya yang didukung asosiasi industri jasa keuangan meluncurkan Indonesia Anti-Scam Centre/IASC (Pusat Penanganan Penipuan Transaksi Keuangan) di Kantor OJK, Jakarta, Jumat (22/11/2024).

Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) Komjen Pol Marthinus Hukom (tengah) bersama Asisten Pemerintahan Pemprov Sulteng Fakhrudin Yambas ( kedua kiri), Kapolda Sulteng Irjen Pol Agus Nugroho (kedua kanan), Danrem 132 Tadulako Brigjen TNI Deni Gunawan (kanan) dan Kabid Pemberantasan BNN IW Sugiri menunjukkan barang bukti narkoba jenis sabu-sabu dalam konferensi pers di Kantor Bea Cukai Pantoloan, Palu, Sulawlesi Tengah, Kamis (21/11/2024). (Foto: bmzIMAGES/Basri Marzuki)

BNN Ungkap Kasus Narkotika Jaringan Internasional di Palu

PALU, beritapalu | Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) Republik Indonesia (RI), Komjen Pol  Martinus Hukom memimpin konferensi pers terkait pengungkapan kasus tindak pidana narkotika jenis sabu seberat 19.826,43 gram yang melibatkan jaringan internasional Indonesia-Malaysia.

Ketua Tim Hukum dan Advokasi BerAmal, Salmin Hedar (tengah). (Foto: Tim Media Koalisi BerAmal)

Tim Hukum BerAmal Tegaskan “Surat Terbuka untuk Kapolri” Tidak Benar

PALU, beritpalu | Tim Hukum dan Advokasi BerAmal menanggapi video yang beredar mengenai “Surat Terbuka untuk Kapolri” dari kelompok yang mengatasnamakan “Masyarakat Sulteng” di akun Facebook dalam grup publik “INFO PILKADA SULTENG” dan “SUSUPO SULTENG”.