PT Vale dan Huayou Sepakat Minimalkan Jejak Karbon di HPAL Pomalaa
JAKARTA, beritapalu | PT Vale Indonesia Tbk (PT Vale atau Perseroan, IDX Ticker: INCO) bersama Zhejiang Huayou Cobalt Company Limited (Huayou) menandatangani Perjanjian Kerangka Kerjasama (Framework Cooperation Agreement-FCA) untuk mengembangkan fasilitas pengolahan High-Pressure Acid Leaching (HPA) di Pomalaa, Kolaka, Sulawesi Tenggara, Rabu (27/4/2022).FCA ditandatangani CEO PT Vale Febriany Eddy dan CFO Xuehua Chen Bernardus Irmanto, Pimpinan Huayou. Penandatanganan tersebut juga disaksikan Presiden Komisaris PT Vale Deshnee Naidoo yang berpartisipasi secara virtual.Kedua pihak pada prinsipnya telah menyepakati hal-hal pokok yang terkait dengan Proyek HPAL Pomalaa, yang meliputi; Huayou akan membangun dan melaksanakan Proyek HPAL Pomalaa, dan PT Vale akan memiliki hak untuk ...